Minta Langsung Lebh Baik Dari Pada Lewat Teman
Sebenarnya ada banyak sekali cara PDKT dengan wanita yang kamu dambakan selama ini. Namun sayangnya banyak pria saat ini hanya besar badannya saja namun mentalnya kecil. Misalnya saja kamu tertarik dengan salah rekan kerja dari teman kamu. Kebanyakan pria lebih suka minta no HP kepada temannya itu dari pada memitanya langsung dari si wanita.
Namun apa kalian tahu, wanita cantik itu cenderung malas membalas pesan dari orang yang belum ia kenal sebelumnya. Maka saran saya adalah kamu harus memintanya langsung ke wanita tersebut. Namun yang menjadi pertanyaan apakah Anda berani ??. Perlu di ketahui wanita tak suka pria pengecut.
Jangan Pernah memaksa.
Siapa sih yang mau di paksa, terlebih lagi oleh orang yang bukan apa - apanya si wanita. Pada saat PDKT jangan sekali kamu mencoba memaksakan kehendak. Dan yang parahnya lagi kita itu tak sadar bahwa perkataan atau tidakan kita itu sedang mencoba memaksanya. Misalnya, suatu hari kamu ingin telpon si Dia. Namun ternyata dia sedang banyak kerjaan dan tak sempat ngangkat telpon kamu. Bukannya mengerti kesibukan dia. kamu malah mengatakan Selesainya kira-kira jam berapa? Kalau udah selesai aku telepon, ya? Percaya deh, hal-hal seperti itu malah membuat wanita malas sama kamu. Kalaupun dia memang tak sibuk dan ingin ngobrol sama kamu, dia juga pasti angkat telepon kamu, kok.
Obrolan Nyambung
Mungkin kamu pernah berpikir bahwa memiliki wajah tampan itu adalah segalanya. Namun percayalah wanita tak hanya menilai dari segi penampilan saja. Sabaiknya seorang pria itu memiliki wawasan yang luas dari si wanita. Jika si Dia ngomong macam - macam dan kamu hanya bisa melongo karena tak memiliki pengetahuan tentang hal tersebut, Saya yakin wanita itu akan secara perlahan akan menjauhi Anda.Jangan Tanya “Lagi Apa?”
Duh, basi, basi, dan basi banget. Serius! Karena kebanyakan pria melakukan hal itu hanya untuk menarik perhatian wanita dan begitu sudah jadian dia bisa berubah 180 derajat. Nah, kali ini ada lanjutan dari artikel tersebut. Bagaimana cara kamu membuat kata-kata sangat memengaruhi pandangan wanita lho Guys.“Kamu lagi apa?”
“Kamu lagi di mana?”
“Udah sarapan tadi?”
“Kamu makan apa?”
“Kalau aku BBM kamu, ada yang marah nggak kira-kira hehe.”
“Emang tipe kamu kayak gimana?”
Well, kalau kamu masih saja menghubungi wanita dengan cara itu, maka siap-siap untuk menerima kenyataan kalau dia nggak akan membalas kamu–ok kecuali kalau kamu cowok tampan, populer, keren sih. Namun, biasanya pria yang seperti itu nggak menggunakan kalimat seperti itu untuk bahan obrolan di pesan teks lho. Kamu mungkin bingung, terus kalau begitu pesan seperti apa yang harus dikirim?
Apa pun yang informasi yang sudah kamu terima tentang dia. Misalnya, selama nge-follow dia di Twitter kamu tahu kalau dia suka meretweet promo-promo tempat wisata atau penerbangan sebuah maskapai. Mungkin maksudnya entah dia memang membutuhkan liburan atau memang suka traveling. Nah, di sini kamu bisa memanfaatkan hal itu.
“Eh, kalau nih lo punya duit banyak. Negara mana yang bakal lo datengin?”
Tak Perlu Gembar-gembor ke Teman
Ok deh, mungkin saja kamu memang senang karena si dia membalas BBM kamu. Maka, kamu langsung kasih tau ke semua teman kamu. Bahaya, Guys. Seringkali wanita risih jika banyak orang yang tahu jika ada pria yang sedang PDKT sama dia. Apalagi jika teman kamu sedikit rusuh dengan enggak segan-segan ngeledekin gebetan kamu. Jadi, jangan kecewa kalau wanita mendadak berubah sikap karena temanmu yang norak itu. Lagipula kalau kamu gembar-gembor lagi PDKT sama wanita ke teman kamu, enggak malu kalau ternyata kamu ditolak mentah-mentah?Sekian artikel ini jika Anda merasa artikel ini bermanfaat mohon di share ya !!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar